Senin, 19 Agustus 2013

Sosialisasi Akademik 19 Agustus 2013

Malam ADMUI2010! berikut kurang lebih info-info penting dari Sosialisasi Akademik pagi
tadi. mari disimak :D

  1. dimulai dr tgl keramat bagi tmn2 tingkat akhir. 2 Sept = deadline pengumpulan judul; 4 sept = penentuan dospem; 5 sep = pengumuman dospem
  2. bagi yg mengejar utk lulus 3,5 tahun >11 okt deadline pengumpulan outline; 14-25 okt sidang outline; 20 des deadline pengumpulan skripsi
  3. sedangnkan sidang skripsinya sendiri akan baru bisa dilakukan setelah semua nilai matakuliah yg lain sudah keluar
  4. tadi juga telah dibagikan form pengajuan outline skripsi, yang mana harus dikumpulkan paling lambat 2 September
  5. form tersebut berisi :a. data diri; b. judul skripsi; c. pertanyaan penelitian; d. tema penelitian. form tsb dpt diambil di gedung g lt 1
  6. bagi teman2 yg tdk mengejar lulus 3,5 tahun, setidaknya kejar target utk deadline pengumpulan judul. agar smt ini sudah ada dospem
  7. selanjutnya mengenai kalender akademik smt ini: pengisian irs internal (matkul adm) 14-21 agustus; pengusuan irs eksternal 22-26 agustus
  8. masa add/drop irs 9-20 sept; perkuliahan 2 sept-27 des; uts 21-26 okt; uas 16-27 des
  9. khusus kebijakan baru fakultas smt ini adalah uts akan dilakukan hanya dlm waktu satu minggu. dan ujian bisa saja dilakukan pd hari sabtu
  10. batas waktu nilai akan muncul di SIAK NG adalah pd tanggal 6 Januari 2014
  11. batas waktu akhir pelaksanaan sidang skripsi bg teman-teman yg ingin lulus 3,5 tahun adalah 16 Januari 2014
  12. sehingga menyambung dgn info sebelumnya,bagi tmn2 yg mengejar lulus 3,5 thn kemungkinan baru bs sidang skripsi tgl 7-26 jan 2014
  13. mengingatkan kembali, bagi teman2 yg ingin cumlaude, ini 3 syarat mutlaknya. a. IPK >3,5; lulus 7/8 smt; tdk pernah mengulang matkul
  14. dan yg lebih penting lagi, ayo dilihat ringkasan akademik di siaknya. apakah sudah lulus/diambil semua matkulnya?
  15. krn apabila ada yg terlewat belum diambil/belum lulus, kan sayang kalo harus mengulang di smt selanjutnya lg pdhl tinggal sidang skripsi
  16. sepertinya itu saja. yg terdekat dan terpenting adalah ayo diisi SIAK-nya. mantapkan hati klik "SKRIPSI". ADM2010 BISA! mangaatttss :*
  17. apabila ada yang kurang atau salah ingin ditambahkan monggoo :) atau mungkin ada yg mau nanya, insya Allah dijawab sebisanya yaa :D



SALAM #ADM2010!

1 komentar:

  1. Borgata Hotel Casino & Spa | Dr.MCD
    Borgata Hotel Casino & Spa 구미 출장샵 is a Casino 김천 출장마사지 in 이천 출장안마 Atlantic City, New Jersey, U.S.A.. View a detailed profile of 영주 출장마사지 the structure 10567 including further data and 고양 출장안마

    BalasHapus